Aplikasi Pantau Grafik Saham Terpopuler

Aplikasi Pantau Grafik Saham
Aplikasi Pantau Grafik Saham

Aplikasi Pantau Grafik Saham – Sejalan dengan perkembangan teknologi, kini smartphone sudah menjadi bagian dari kehidupan masyarakat. Saat ini smartphone sudah menjadi bagian dari aktifitas manusia.

Sudah banyak aplikasi yang bisa untuk mempermudah penggunanya. Tidak ketinggalan juga ada aplikasi yang diperuntukan khusus untuk para investor atau trader saham di Indonesia.

Read More

Saat ini sudah ada aplikasi grafik saham yang menampilkan market Indonesia. Hal ini tentu memberikan kemudahan untuk investor Indonesia sebelum melakukan trading.

Dan sudah ada beberapa aplikasi grafik saham yang dibisa didownload secara gratis di Android atau iOS. dan berikut adalah 5 aplikasi yang wajib dimiliki oleh trader saham.

Data Saham Indonesia

Aplikasi Data Saham Indonesia menawarkan berbagai macam fitur menarik untuk para investornya untuk kegiatan trading harian. Fitur seperti Portofolio ini memungkinkan trader untuk memasukan saham yang sudah dibeli dan sistem sudah secara otomatis untuk menghitung potensi keuntungan/kerugian pada portofolio saham tersebut.

IDN Financial

Aplikasi ini memungkinan trader untuk memantau pergerakan saham besar dipasar modal dengan melihat prsentasi kepemilikan saham di setiap saham. aplikasi ini memungkinkan trader mengetahui perubahan kepemilikan saham yang sedang di incarnya.

Stockchart

Aplikasi ini merupakan aplikasi terbaik untuk trader dalam melakukan analisa teknikal melalui smartphone. Aplikasi ini memungkinkan trader untuk membuka grafik saham dan menambahkannya beberapa indikator sekaligus.

RTI Bussines

Aplikasi ini menjadi aplikasi paling favorit untuk para trader. Aplikasi ini akan menampilkan analisa fundamental. Investor bisa melihat fundamental sebelum trading menggunakan aplikasi ini.

Telegram

Telegram merupakan aplikasi chatting. Namun didalamnya ada beberapa komunitas trader saham dan juga komunitas online yang bisa memberikan edukasi untuk kalian.

Related posts